Musik, gerak, dan seni rupa khusus untuk anak-anak dicirikan oleh Bentuknya yang sederhana, teksnya tidak terlalu panjang, tema lagunya, gerakannya, dan terkesan mendidik dengan kata-kata yang sederhana agar lebih mudah dipahami anak.
Pembahasan
Lagu anak-anak adalah dunia yang penuh dengan kebahagiaan. Penulis lagu anak-anak seperti A.T. Mahmud Ibu Sud, Pak Kasur dan Daljono menerjemahkan kegiatan anak-anak dalam kehidupan sehari-hari menjadi lagu-lagu indah. Lirik lagu anak-anak kebanyakan bersifat mendidik, seperti cinta kasih kepada sesama, kejujuran dan kemuliaan nama Tuhan, serta cinta kepada orang tua. Dalam lagu anak-anak, melodi yang digunakan biasanya sederhana dan nadanya tidak terlalu jauh. Contoh lagu anak-anak antara lain anak gembala, Kunan Kunan, dan Paman Datang.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut mengenai materi seni musik untuk anak pada link berikut :
https://brainly.co.id/tugas/12751301#:~:text=Berikut%20merupakan%20karakteristik%20musik%20pada,tema%20lagunya%20bersifat%20mendidik
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
[answer.2.content]